HALAQAH PUTRI

Halaqah merupakan tradisi yang umum dilakukan di lingkungan pesantren dengan pesertanya duduk membentuk lingkaran. Seorang guru yang dianggap mumpuni untuk mengajar dilingkari oleh para murid sehingga disebut halaqah.

Penerbit

admin

Kategori

Santri

Tanggal Terbit

2024-08-17